KESALAHAN
FATAL
Aku yang
tidak pernah mau salah dan disalahkan. Itu lah aku. Aku yang masih banyak memiliki
sifat kekanak-kanakan.. yang masih memiliki sifat manja.. sifat egois.. sifat
tidak percaya diri, sifat yang masih mudah dipengaruhi. Sifat-sifat itu yang
akhirnya benar-benar membunuh karakter aku didepan teman, assdos dan dosen di
perkuliahan. Yaa.. tepatnya mata kuliah ALPRO2 (Algoritma & Pemrograman 2).
Matakuliah yang bener-bener “Susah”, ya susah untuk dimengerti, dipahami,
dikerjakan. Aku memang sedikit lemah di logika. Aku memang tidak bisa mikir
dalam waktu sekejap. Walau bagaimana pun solusinya tetap susah bagi aku.
Mungkin karena jam terbangku kurang.. bahkan kadang tidak sama sekali. Itu
menjadi kesalahan awal ku,